Alasan Wanita Karier Tetap Bisa Hidup Waras Meski Tinggal di Pelosok Desa

Alasan Wanita Karier Tetap Bisa Hidup Waras Meski Tinggal di Pelosok Desa Jadi ibu rumah tangga itu kurang-kurangnya bisa memanage keadaan, bisa stres dan merusak diri. Banyak kan berita ibu mencelakai anak, hanya karena gak kuat menerima omongan dari suami dan keluarganya. Seorang ibu rumah tangga juga manusia, punya keinginan, waktu untuk memanjakan diri, bahkan … Read more

Geliat Persaingan Usaha Blogger Desa

Geliat Persaingan Usaha Blogger Desa   Apa sih Blogger? Ngeblog itu ngapain saja? Seorang awam berkata, profesi blogger baru tampak, ketika berdomisili di ibukota dan daerah penyangga. Karena di sana banyak events yang mengundang blogger. Blogger “dibayar” untuk merepresentasikan acara yang berlangsung di blog dan sosial media. Tulisan-tulisan blogger serta reportase di sosial media itu … Read more

Peluang Bisnis: Usaha Sampingan Tanpa Modal Besar

  Peluang Bisnis: Usaha Sampingan Tanpa Modal Besar Suka narsis? Berbahagialah karena kebiasaan itu jaman sekarang bisa jadi sumber pendapatan alias menghasilkan uang. Hal itu bisa jadi peluang bisnis. Usaha sampingan tanpa modal besar. Semakin berkembangnya dunia teknologi, menggiring manusia melakukan segala aktivitas serba digital. Mau makan, difoto. Mau aktivitas, selalu live. Promosi dan usaha … Read more

Terimakasih Teruntuk Teman Pancasilaku

Terimakasih Teruntuk Teman Pancasilaku Sebentar lagi tahun baru Imlek. Nuansa merah sudah tertata rapi di kantor dan ruangan sekitar. Jamuan makan malam antara seluruh pekerja mulai atasan sampai semua karyawan pekerja berlangsung dengan sederhana tapi terasa meriah. Keseruan berburu hong pao merah jadi sesuatu yang dinantikan setiap tahun. Termasuk dinanti saya, hahaha. Saya memang bukan … Read more

Tantangan Memperlakukan Anak sebagai Raja, Tawanan dan Sahabat

Tantangan Memperlakukan Anak sebagai Raja, Tawanan dan Sahabat   “Didiklah anakmu sesuai dengan zamannya, karena mereka hidup bukan di zamanmu.” (Sayyidina Ali bin abi Thalib RA.)   Tantangan bagi orang tua dalam mendidik anak di era sekarang begitu kompleks. Meski orang tua terhadap anak sendiri, tidak menutup kemungkinan akan ada pengaduan balik seperti halnya sudah … Read more

Begini Cara Traveling Keluarga Petualang Tak Cuma Happy Tapi Sekaligus Memiliki Arti

Begini Cara Traveling Keluarga Petualang Tak Cuma Happy Tapi Sekaligus Memiliki Arti   Kemana hari liburmu dihabiskan? Minggu yang ceria sebaiknya pergunakan untuk meningkatkan quality time, dengan apapun atau dengan siapapun. Ingat hidup ini tidak selamanya. Belum tentu besok kita masih ada. Kita tidak tahu apa yang akan terjadi beberapa hela nafas ke depan, bukan? … Read more

Verified by ExactMetrics