Cas Cis Cus dengan Bule? Ini Hal Paling Kreatif Saat ABG

Cas Cis Cus dengan Bule? Ini Hal Paling Kreatif Saat ABG ABG (Anak Baru Gede) kampung di Salawu tahun sembilan puluhan sudah berani cas cis cus dengan orang asing. Padahal sejujurnya nilai pelajaran bahasa Inggris di sekolah saja sangat morat marit. Jadi ABG ini ngapain aja sampai menobatkan diri telah melakukan hal paling kreatif segala? … Read more

Cerita Tentang Meja Kerja Blogger Kampung

Cerita Tentang Meja Kerja Blogger Kampung Sebagai ibu rumah tangga jujur saja saya tidak punya meja kerja layaknya pegawai kantoran. Tapi tenang dulu, karena kalau di rumah saya justru punya banyak meja kerja lho! Ya, banyak bahkan banyaknya melebihi meja kerja seorang karyawan! Ibu rumah tangga pekerjaannya hampir nonstop 24 jam per hari. Mulai mengurus … Read more

Wisata Baru Candi Tridharma di Cianjur

Wisata Baru Candi Tridharma di Cianjur Ternyata selain Situs Megalitikum Gunung Padang yang terkenal dengan undakan-undakan batu alamnya, di Cianjur juga ada sebuah candi, lho! Mumpung masih liburan, akhirnya saya berhasil memaksa mantan pacar dan buah hati untuk berpetualang ke daerah Cipanas, Cianjur. Ada apa di sana? Yang pasti ada Ahad Wisata ala-ala kami si … Read more

Tips Sukses Ajak Anak Shalat Jumat

Tips sukses Ajak Anak shalat Jumat Tahukah Bu-ibu, juga para Bapak, kalau mengajak anak shalat Jumat itu ternyata mudah kalau kita tahu kuncinya. Usia Fahmi  3 tahun 4 bulan, namun masih memiliki keterlambatan dalam beberapa fase perkembangan yang jauh tertinggal dibanding anak lain seusia dengan nya. Belum bisa makan suap sendiri, belum bisa lepas dan … Read more

Mudik yang Beda…

Seperti apa sih mudik yang beda itu? Dimana-mana khususnya di Indonesia, tradisi mudik terjadi pada saat momen Hari Raya Idul Fitri, atau Lebaran. Orang-orang yang tinggal di kota, pada pulang ke kampungnya masing-masing hampir dalam waktu yang bersamaan. Media sibuk memberitakan segala sesuatu terkait mudik. Seperti itu hampir setiap tahunnya. Bedanya dimana? Orang kota, pulang ke … Read more

Ngabuburit di Pedesaan Bersama yang Hijau-hijau

Ngabuburit di Pedesaan Bersama yang Hijau-hijau Sudah mau tiga hari ini cuaca cukup cerah. Yeay! Jadi nih ngabuburit bersama yang hijau-hijau. Yuhuuu! Makin semangat nih ngabuburitnya. Awal Ramadhan hingga minggu ke dua setiap sore di kampung kami selalu turun hujan. Dengan tidak mengurangi syukur atas rahmat yang telah diturunkan Nya, namun karena hujan jadinya kami … Read more

Verified by ExactMetrics