Kenapa Citambur dan Rumah Abah Jajang Tempat Wisata Favorit di Cianjur Selatan?

Citambur dan Rumah Abah Jajang jadi tempat wisata favorit di Cianjur Selatan khususnya bagi mereka yang sedang menghabiskan liburan lebaran. Fasilitas apa saja yang ada di sana? Jauh sebelum lebaran, tepatnya sebelum tahun baru 2024 akses jalan ke Curug Citambur yang juga sekaligus menuju ke rumah Abah Jajang diperbaiki. Jalan yang semula hancur karena aspalnya … Read more

Hobi Anak Tidak Biasa

Ke libur natal dan tahun baru (yang juga otomatis liburan semester buat anak sekolah) emang masih lama… tapi persiapannya udah dilakukan sejak bulan Agustus lalu. Maklum hobi anaknya emang tidak biasa. Untuk mendaki gunung Rinjani jelang akhir tahun 2023 nanti, keriweuhannya udah dimulai sejak lima bulan sebelumnya! Hihi… Ya, hobi anak saya memang tidak biasa. … Read more

Beranda Berantakan Hutanku Kebakaran

Terkejut ketika membuka pintu pagi ini, berandaku sangat berantakan. Ini pasti gara-gara ayam nyakar nyari makanan, terus menumpahkan semua isi pot bunga sampai berceceran. Ah, sudahlah. Tak apa saya biarkan sebentar, ntar pasti saya bereskan, setelah saya baca berita terbaru yang sedang saya pantau di beranda.co.id ini selesai… Betah emang membaca berita di beranda.co.id karena … Read more

Melihat Negara Terindah di Dunia dari Ketinggian DPL

Kebanggaan tersendiri bisa melihat negara terindah di dunia dengan mata kepala sendiri dari atas ketinggian di atas permukaan laut Notifikasi dari berbagai grup pendakian yang saya ikuti sangat ramai. Upacara pengibaran Sang Saka Merah Putih dalam rangka memperingati hari kemerdekaan 17 Agustus sekaligus Hari Proklamasi Kemerdekaan NKRI di puncak gunung memang banyak diselenggarakan tahun ini. … Read more

Wisata Makam

Lebaran plus lima kami baru bisa mudik ke kampung halaman suami di Cianjur kota. Memang mudik kami ini melawan arus. Orang biasanya mudik itu dari kota ke kampung, ini mah kami dari kampung ke kota. Kedua orang tua suami sudah tiada dan dimakamkan di dekat tempat tinggal nenek kakeknya suami, di daerah Warung Batu, Panembong. … Read more

Verified by ExactMetrics