Wisata Makam

Lebaran plus lima kami baru bisa mudik ke kampung halaman suami di Cianjur kota. Memang mudik kami ini melawan arus. Orang biasanya mudik itu dari kota ke kampung, ini mah kami dari kampung ke kota. Kedua orang tua suami sudah tiada dan dimakamkan di dekat tempat tinggal nenek kakeknya suami, di daerah Warung Batu, Panembong. … Read more

Fenomena Gadai Sawah

Saya tahu suami dan anak kecewa pas mau makan, nasinya agak lembek kaya berair. Tapi mau gimana lagi daripada perut nanti kelaparan dan nasinya jadi mubadzir? “Ini beras yang kita giling kemarin itu, ya?” “Iya. Ini beras Bromo hasil bagi panen musim ini.” “Masa tanam nanti coba kita bicarakan sama panyawah biar cari bibit lain … Read more

Camping is Healing

Informasi seputar Jambore Nasional Camping Adventure Family Indonesia Halo sahabat camper, udah tahu kan kalau awal bulan depan, akan ada jambore bersekala nasional pertama dari Camping Adventure Family? Jangan sampai lupa lalu bilang ga tahu informasinya ya. Meski masih ada waktu sekitar satu bulan lebih lagi, tapi saya yakin buat para camper mania pasti udah … Read more

Kembali ke Alam atau Dangdutan?

Saya amati aktivitas camping alias berkemah sekarang menjadi trend wisata yang bukan hanya milik anak berseragam Pramuka, anak  Pecinta Alam atau anak muda pada umumnya. Karena kakek nenek pun banyak yang tidak mau ketinggalan. Sampai anak saya berseloroh, “Kakek nenek bukannya diam di rumah saja ya?” “Hust! Gak boleh gitu. Semua orang dan siapa saja … Read more

Masseur Kampung Go Online

Tiba-tiba tukang tahu keliling itu berseloroh, “Benar-benar ya sekarang itu, tukang urut di kampung saja mulai go online…” Saya dan suami tertawa. “Ih, atuh jaman sekarang mah kita ini apan harus go digital. Ya, Bu?” jawab istri Pak Utis, sambil memalingkan wajah kepada saya. Hanya anggukkan sambil tersenyum sebagai penanda saya menyetujui pendapatnya. “Ayo masuk … Read more

Transformasi Udik Sinsaro jadi Zona Nusantara

Udik tempat saya tinggal sudah mulai bertranformasi. Wilayah pedalaman yang sudah saya tempati hampir sebelas tahun terakhir ini perlahan tapi pasti mulai mensejajarkan diri dengan wilayah perkotaan. Iyalah, kalau tidak, mau ditaruh dimana muka Kang Emil selaku gubernurnya? Udik tempat saya tinggal bernama Sindangkerta. Jangan salah, di kecamatan Pagelaran ini ada beberapa daerah yang bernama … Read more

%d bloggers like this: