Curhat di Status: Yes or No?

Buka ponsel di tanggal 4 Desember 2022 ini muncul notifikasi pribadi (karena postingannya digembok alias privacy) tiga belas tahun lalu. Kenangan saya menerima pertemanan dari seorang teman asal Cirebon di sosial media. Kenangan 4 Desember 2009 itu muncul di beranda. Mengingatkan saya pada dia yang sekarang entah dimana. Semoga saja kabarnya baik. Notifikasi seperti itu … Read more

Kolaborasi #SuamiIstriMasak Dukung Kampanye Rumah Tangga Samawa

Setiap Selasa dan Jumat, suami selalu mengantar jemput saya belanja ke pasar. Di kecamatan Pagelaran Cianjur ini hari pasar memang hanya buka seminggu dua kali. Jangan heran kalau di sini masih banyak terlihat para lelaki alias kaum bapak yang berbelanja sayur, bumbu dan kebutuhan rumah tangga lainnya. Bukan fanatik, tapi secara di daerah ini masih … Read more

Kaburan di Taiwan

Punya teman masuk daftar buronan itu kebat-kebit gak karuan. Apalagi kalau lagi santai tiba-tiba ketemu pakde (polisi) bawaannya pengen langsung kasih info, jangan keluar, atau bisa ketangkap! Semasa di penampungan, instruktur, petugas dari Depnaker dan berbagai organisasi perburuhan selalu mewanti-wanti, baik buruk nanti di negara penempatan, jangan kabur. Jangan kabur. Karena kalau kabur, itu sama … Read more

Bagaimana Masa Depan Anak?

Udah lewat tengah malam lagi, udara semakin dingin ditambah sisa hujan masih terasa menetes di terpal tenda darurat yang ditempati karena gempa susulan selalu terasa dan jika memilih tidur di rumah ditakutkan malah celaka. Tapi mata ini terasa belum ngantuk juga. Kenapa ya? Jika hanya berdua dengan anak seperti sekarang, pikiran selalu loncat kesana-kemari. Gulungan … Read more

Verified by ExactMetrics