Taman Kreatif Joglo: Skatepark dan Panggung Seni di Cianjur

Taman Kreatif Joglo: Skatepark dan Panggung Seni di Cianjur Hampir setengah milyar dana yang dihabiskan pemerintah daerah Kabupaten Cianjur untuk membuat sebuah tempat yang layak bagi anak muda khususnya pecinta skate dan seni. Mencari lokasi yang strategis berada di pusat kota dipilihlah Taman Joglo, sebagai skatepark dan panggung seni pemuda dan pemudi Cianjur. Rp485 Juta … Read more

Wajah Baru Taman Prawatasari Cianjur

Wajah Baru Taman Prawatasari Cianjur Ada yang baru di Taman Prawatasari, Jalan Pangeran Hidayatullah Cianjur sejak Lebaran kemarin. Membuat pengunjung setiap harinya semakin membludak, bikin parkiran penuh dan trotoar sesak karena orang dari berbagai daerah berdatangan untuk ikut menikmati sesuatu yang baru itu. Sudah tahu apakah gerangan yang baru di Taman Prawatasari Cianjur? Ya, semacam … Read more

Gaya Rambut Putra Pertama

Gaya Rambut Putra Pertama Waktu anak kita lahir, saat aqiqah dan cukur rambutnya masih ingat berapa gram berat yang didapat? Rambut Fahmi saat lahir tampak kelimis dan berminyak. Setelah dimandikan dan kering, ternyata rambutnya yang halus itu tetap kelimis basah, seperti lengket. Jadi saat proses cukur rambut, tidak banyak hasil yang didapat. Tidak mencapai satu … Read more

Anak Hebat Dunia Akhirat

Anak Hebat Dunia Akhirat Seorang mom blogger yang punya niche parenting kasih komentar di status saya ketika saya bilang, Fahmi putra saya tidak bisa ikut lomba karena anaknya pemalu, gak bisa berprestasi: “Gak harus tentang prestasi dalam artian dapat piala atau berani tampil, kok. Anak yang bisa mandiri makan sendiri juga termasuk prestasi dan bisa … Read more

Menu Favorit Berbuka Puasa Anak

Menu Favorit Berbuka Puasa Anak Ada yang beda dengan Ramadan tahun ini. Saat menjalankan ibadah puasa dan lainnya sekarang kami direcoki anak semata wayang. Fahmi. Berbagai moment puasa pun kami lalui dengan seru. Kadang ada saat nih anak ulahnya bikin yang lihat merasa sedih, tak sedikit juga sikapnya yang bikin hati ini takjub dan memacu … Read more

Tanggap Yang Lengkap Buat Anak Jago Kandang

Tanggap Yang Lengkap Buat Anak Jago Kandang Setiap keluar rumah, selalu saja terdengar bisik-bisik “Tuh, anak jago kandang lewat.” Atau kalimat lain yang tak jauh beda nyinyirannya; “Namanya anak mami ya kemanapun harus didampingi mboknya.” Meski pura-pura tidak terdengar tapi telinga ini panas rasanya. Meski wajah saya pasang seramah mungkin berhiaskan senyum terindah tapi dalam … Read more

Verified by ExactMetrics