Mengintip Pola Pengasuhan Keluarga Paling Bahagia di Dunia

Mengintip Pola Pengasuhan Keluarga Paling Bahagia di Dunia Tahu negara mana yang warga negaranya paling bahagia di dunia? Jawabannya adalah negara Kerajaan Denmark. Kenapa warganya bahagia? Apakah ada yang istimewa dan beda dari keluarga kita? Nah penasaran kan? Sama. Karena penasaran itu saya pun berusaha mengikuti ketentuan giveaway yang diadakan oleh Mak Irul. Kenapa? Karena … Read more

Perpustakaan Gasibu Bandung

Perpustakaan Gasibu Bandung Dalam rangka mengejar sebuah cita-cita yang sudah lama diniatkan namun selalu saja terbengkalai, kali ini saya lagi giat membacakan buku anak sebanyak-banyaknya untuk Fahmi, putra saya. Apapun versinya yang penting buku anak-anak saja. Dulu, sebelum Taman Baca Mesjid Agung Cianjur diobrak-abrik saya sesekali mengajak anak mengunjungi perpustakaannya. Sambil nebeng wi-fi gratisan yang … Read more

Goblok Pangkal Kaya

Goblok Pangkal Kaya: Resensi Buku Bob Sadino “Orang goblok itu nggak banyak mikir, yang penting terus melangkah. Orang pintar kebanyakan mikir, akibatnya tidak pernah melangkah…” Benar apa benar? Setuju tidak dengan kalimat di atas? Membaca buku karya Hana Wisteria sebanyak 164 halaman yang dicetak pada tahun 2016 (buku yang saya baca sudah masuk cetakan ke … Read more

[Wanted] Asyiknya Sekolah di Desa: Buku Cerita Karya Bambang Joko Susilo Penerbit Bestari Kids

Mencari Buku Asyiknya Sekolah di Desa:Cerita Karya Bambang Joko Susilo Penerbit Bestari Kids Akhir tahun lalu suami bercerita jika kebijakan sekolah tempat beliau mengajar mengharuskan setiap guru menyumbang sebuah buku (apa saja yang penting cocok jadi bacaan tenaga pendidik dan anak didik) paling tidak tiga bulan satu buku. Saya asyik-asyik saja mendengarnya secara dengan begitu … Read more

[Resensi] Seberapa Berani Anda Membela Islam? Karya Na’im Yusuf

[Resensi] Seberapa Berani Anda Membela Islam? Karya Na’im Yusuf Tarikan nafas panjang menjadi tanda betapa leganya hati saya telah akhirnya bisa menamatkan buku “Seberapa Berani Anda Membela Islam” karya Na’im Yusuf selama hampir satu bulan lamanya. Termasuk lambat memang membaca satu buku dengan ketebalan yang standar ini, baru bisa selesai setelah hampir satu bulan lamanya. … Read more

Sukses Tidak Instan, Apakah Personal Branding Sebuah Jaminan?

“Buku ini ada, untuk menjadikan para caleg di Pemilu lima tahun yang akan datang benar-benar mumpuni dalam bidang serta kapasitasnya,” demikian yang diucapkan Ibu Dewi Haroen, atau lebih dikenal dengan nama Wita Haroen. Seorang Psikolog, Trainer dan Motivator lulusan FP-UI. Beliau merupakan pendiri AMALIA Psychology Consulting & Trainer Center yang bergerak di bidang Psikologi dan … Read more

Verified by ExactMetrics